Cara Mudah Membuat Gambar dan Tulisan Berlink


Farhan Share - Sobat farhan pada postingan kali ini farhan akan membahas tentang cara mudah membuat gambar dan text berlink. Sobat farhan sebenarnya apa sih yang dimaksud dengan gambar dan text berlink? ya, maksudnya adalah sesuatu gambar atau text yang mempunyai tautan ke suatu halaman, jadi jika kalau kita meng-klik atau membuka gambar atau text tersebut maka kita akan dialihkan ke halaman tautan yang sudah di setting, gambar dan text berlink ini juga banyak manfaaatnya lho sobat, misalnya bisa untuk memasang iklan banner, iklan text, dll, selain itu juga membuat gambar dan text berlink ini cukup mudah sobat farhan. Baik, sobat farhan langsung saja kita masuk ke inti pembicaraan pada kesempatan kali ini, di bawah ini farhan sudah persiapkan kode untuk membuat gambar dan text berlink, di simak baik-baik ya.




















Gambar Berlink

<a href='http://farhanshare.blogspot.com'>
<img src='URL GAMBAR'/></a>

Catatan : ganti kode yang berwarna biru dengan URL halaman yang akan dituju.
Catatan : ganti kode yang berwarna merah dengan URL gambar yang sobat inginkan.

Tulisan Berlink


<a href="http://farhanshare.blogspot.com" target="blank">Farhan Share</a>

Catatan : ganti kode yang berwarna biru dengan URL halaman yang akan dituju.
Catatan : ganti kode yang berwarna merah dengan Tulisan yang sobat inginkan.

Demikian sobat farhan artikel tentang Cara Mudah Membuat Gambar tulisan berlink, semoga bermanfaat, bila ada pertanyaan comment di bawah.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »