Membuat Auto Shutdown dan Restart Sendiri

Kali ini saya ingin berbagi ilmu kepada Anda tentang bagaimana cara membuat Auto Shutdown dan Restart sendiri, tanpa memerlukan program compiler khusus layaknya seperti VB, Delphi, C++ dan lain sebagainya, yang Anda butuhkan hanyalah program kecil dari Windows, yakni Notepad,

Telah banyak program - program yang berfungsi untuk men-shutdown atau restart komputer Anda dengan cara atomatis. oleh karena itu, mari kita coba membuatnya dengan Vbscript.



Pertama Anda buka program Notepad, dengan cara klik StartMenu -> All programs -> Accessories -> Notepad, kemudian Anda ketik kode seperti di bawah ini :

'========================================================

Dim A

Dim B

Dim W

Dim wshShell

A=InputBox("Masukan Waktu h/m/s" &Chr(13)&Chr(10)& "Contoh : 10s berarti 10 detik", "Waktu Matiin Komputer")

if (A <> "") then

Set wshShell = CreateObject("WScript.Shell")

B=Mid(A,1,Len(A)-1)

Select case lcase(right(A,1))

Case "m"

w=cint(b) * 60

Case "h"

w=Cint(b) * 60 * 60

Case Else

W=Cint(b)

end select

wshShell.Run("%SystemRoot%\system32\shutdown -f -s -t " & w)

end if

'=============================================================



Script di atas adalah hanya untuk tekhnik shutdown saja, jika Anda ingin menggati restart Anda cukup mengganti pada :



wshShell.Run("%SystemRoot%\system32\shutdown -f -s -t " & w)



dengan :



wshShell.Run("%SystemRoot%\system32\shutdown -f -r -t " & w)



Selesai, kemudian Anda simpan dengan nama sesuai selera Anda.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »